Sambut Hari Anak Nasional, Srikandi PLN Kolaborasi bersama TP-PKK Aceh Dalam Pemberdayaan Perempuan dan Anak

ALASTA NEWS

- Redaksi

Kamis, 11 Juli 2024 - 02:36 WIB

50127 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh – Srikandi PLN Aceh bersilaturrahmi ke Meuligo Gubernur Aceh dalam rangka kolaborasi dan audiensi terkait pemberdayaan perempuan dan anak, Banda Aceh Rabu (10/07/2024)

Srikandi PLN Aceh yang diketuai oleh Nurlana sekaligus Senior Manajer Keuangan Komunikasi dan umum PT. PLN (Persero) UID Aceh menyampaikan tentang program Srikandi Movement yang bertujuan untuk pemberdayaan perempuan dan anak.

Kehadiran para srikandi PLN diterima langsung oleh Penjabat Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK)  Aceh Mellani Subarni, PJ Ketua DWP Aceh Nurmaziah azwardi, Kadis DP3A Aceh Meutia juliana. S.STP, M. Si dan pokja Bunda Paud.

Beberapa program yang di bahas diantaranya Srikandi Sahabat anak, Women support women dan Srikandi peduli kesehatan ibu dan anak.

Pj TP PKK Aceh Mellani Subarni menyambut hangat kunjungan silaturahmi dan mengapresiasi kegiatan yang dilakukan para srikandi PLN.

“Kami sangat senang dan excited dengan program dari PLN ini, karena kegiatan-kegiatan seperti ini lah yang memang seharus nya dilaksanakan di Aceh, dikarenakan dengan keadaan perempuan dan anak-anak yang mulai memprihatinkan seperti yang kita ketahui dari media sosial saat ini. Alhamdulillah kali ini PLN dapat berkolaborasi bersama kami disini,” ucapnya

Nurlana, selaku koordinator Srikandi Sumatra menyampaikan beberapa program yang akan dilaksanakan bertahap mulai bulan Juli s/d November 2024.

“Untuk lokasi akan dilaksanakan dibeberapa titik mulai dari Banda Aceh sendiri yaitu Desa Binaan PLN Gampong Geuceu Menara dan Iboih di Kota Sabang,” ujar Nurlana.

Pada kesempatan tersebut, para Srikandi PLN berharap agar kegiatan tersebut bisa berjalan dan mendapatkan dukungan.

“Semoga program tersebut dapat berjalan lancar dan mendapat support dari pihak pihak terkait,”tutup Nurlana.

Berita Terkait

Rekap 100 % TPS Masuk, Mualem – Dek Fadh Unggul Atas Om Bus – Syech Fadhil
Mualem-Dekfadh Unggul 62 Persen Pilkada Aceh 2024
Safari Subuh Al Amin Jadi Sarana Ibadah Berjamaah Dan Silaturrahmi
Safari Berjamaah Al Amin Semakin Ramai, Aminullah Ajak Anak Muda dan Orang Tua Bergabung
Jubir Mualem-Dek Fad Akhyar Kamil Angkat Bicara, Tetap Fokus Menang Abaikan Propaganda Pihak Lawan
Kebersamaan Dua Sahabat Dalam Menjalin Silaturahmi Dalam Rangka Hari HUT TNI
Mualem – Dek Fad Siap Tampil di Debat Kandidat Yang Diselenggarakan KIP Aceh
Kabid propam hadir berikan bantuan sosial dan motivasi kepada anak SLB di Yayasan Bukesra,

Berita Terkait

Senin, 30 Desember 2024 - 11:08 WIB

Puskesmas di Pidie Cetak Sejarah: Pj Bupati Samsul Azhar Resmi Luncurkan BLUD 

Selasa, 5 November 2024 - 01:25 WIB

Menindaklanjuti Program Asta Cita Presiden Ri Prabowo,Tidak Ada Keterlibatan Anggota Polri Dalam Tindak Pidana Narkoba,Judi Online,Penyelundupan Atau TPPO

Senin, 4 November 2024 - 08:45 WIB

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Tes Urin Warga Binaan untuk Jaga Kebersihan dari Narkoba

Minggu, 3 November 2024 - 23:39 WIB

Apresiasi Kepala Lapas Perempuan Bandung kepada Warga Binaan Berprestasi

Senin, 21 Oktober 2024 - 08:31 WIB

Lagi dan Lagi Pendukung Sibral-Hasan Beralih Dukung Pasangan MULIA di Pilkada Pijay

Jumat, 18 Oktober 2024 - 07:03 WIB

Syukuran Hari Jadi Propam Polri Ke 22 Mengundang Anak2-anak

Jumat, 4 Oktober 2024 - 09:52 WIB

Jumat Berkah, Kapolres Rohul Bagikan Tali Asih Pada Pengendara dan Petugas Kebersihan Titip Pesan Damai Pilkada 2024

Jumat, 27 September 2024 - 06:37 WIB

Ahmadlyah-Irwan Suharmi: Pilihan Nomor Satu di Hati Mahasiswa

Berita Terbaru